5 Fakta di Balik Kekalahan Memalukan Arsenal vs Crystal Palace
Puasa Benteke
Christian Benteke berhasil membuka keunggulan Crystal Palace lewat sundulan kepala pada menit ke-17 memanfaatkan umpan Luka Milivojevic.
Gol tersebut tidak hanya membuat Palace memimpin atas Arsenal untuk sementara. Benteke akhirnya menyudahi puasa gol yang telah ia alami selama 358 hari sejak April 2018.
1 - Christian Benteke has scored his first club goal since April 2018 vs Leicester, ending a run of 19 appearances, 25 shots and 358 days without netting. Chimed. pic.twitter.com/dwG2DPl0eB
— OptaJoe (@OptaJoe) April 21, 2019
Magis Ozil
Mesut Ozil mampu menyamakan kedudukan pada awal babak kedua lewat tembakan ke sudut sempit gawang Palace yang dijaga oleh Vincente Guaita.
Gelandang asal Jermain ini terbukti menjadi pemain yang efektif dalam memanfaatkan peluang. Menurut Coral, Mesut tercatat melancarkan 6 tembakan ke mengarah ke gawang musim ini, 5 di antaranya berbuah gol. Efektif.
Mesut Özil has attempted six shots on target in this season's Premier League:
— Coral (@Coral) April 21, 2019
⚽️
⚽️
⚽️
⚽️
👐
⚽️
He's scored with five of them. pic.twitter.com/Mvl8QwX1rZ