4.3K
Liga Spanyol
Tinggalkan Bayern Munchen, David Alaba Sudah Sepakat dengan Real Madrid?
© Alexander Hassenstein/POOL/AFP via Getty Images

David Alaba (tengah) sumringah usai mencetak gol dalam laga Bayer Leverkusen vs Bayern Munchen di final DFB Pokal 2019-20, Minggu (05/07/20).
David Alaba Sudah Menyumbang Banyak Prestasi untuk Bayern Munchen
Bersama Bayern Munchen, David Alaba telah berjasa besar membawa klub tersebut menyabet sembilan gelar Bundesliga Jerman, DFB Pokal (6), Piala Super Jerman (3), Liga Champions (2), Piala Super Eropa (2), dan Piala Dunia Klub (2).
Berstatus sebagai be, David Alaba tergolong cukup produktif. Dia tercatat menyumbang total 36 gol dalam 466 penampilan bersama Bayern Munchen.