3.6K
Liga Indonesia
Legimin Raharjo Dampingi Uwak Pimpin PSMS Medan di Turnamen Pramusim
© Aldi Anwar/INDOSPORT
Legimin Asisten Pelatih
Sementara itu, PSMS memilih Legimin sebagai pendamping Ansyari Lubis selama pramusim dinilai cukup tepat. Sebab pemain veteran Ayam Kinantan itu diketahui memang sudah mengantongi lisensi kepelatihan.
Sebab pemain berposisi sebagai gelandang tersebut diketahui telah memiliki lisensi pelatih C AFC setelah mengikuti kursusnya pada akhir tahun 2019 silam.
"Dia sudah ambil lisensi C. Tentunya kita dukung langkah Legimin ambil lisensi. Saya kira sudah wajar dia ambil langkah itu," ucap Mulyadi kala itu pada Desember 2019 lalu.