Liga Italia

Top Skor Serie A Italia: Cristiano Ronaldo Si ‘Raja Hattrick’ Kuasai Puncak

Senin, 15 Maret 2021 08:30 WIB
Penulis: Ade Gusti | Editor:
© Giuseppe Maffia/NurPhoto via Getty Images
Luis Muriel, striker Atalanta Copyright: © Giuseppe Maffia/NurPhoto via Getty Images
Luis Muriel, striker Atalanta
Top Skor Serie A Italia

Pemain Atalanta, Luis Muriel, membuntuti di belakang Lukaku dengan 16 golnya dalam 11 pertandingan. Muriel berhasil menambahkan 1 berkat golnya kala membela Atalanta yang menang 3-1 atas Spezia akhir pekan lalu.

Selengkapnya, berikut ini daftar top skor Serie A Italia:

1. 23  gol – Cristiano Ronaldo (Juventus)

2. 19 gol – Romelu Lukaku (Inter Milan)

3. 16 gol – Luis Muriel (Atalanta)

4. 14 gol – Ciro Immobile (Lazio), Lautaro Martinez (Inter Milan), Zlatan Ibrahimovic (AC Milan)

5. 13 gol – Joao Pedro (Cagliari), Lorenzo Insigne (Napoli)

6. 12 gol – Dusan Vlahovic (Fiorentina), Simy (Crotone)