38.9K
Liga Indonesia
Kecolongan Oknum Suporter, Arema FC Meminta Maaf
© Ian Setiawan/INDOSPORT
Lebih Gencarkan Sosialisasi
Menyikapi hal negatif itu, pihaknya pun bakal melakukan langkah lebih lanjut. Yaitu dengan lebih menggencarkan aksi sosialisasi melalui beragam media, baik media sosial maupun media massa.
"Ke depan, kami akan melakukan sosialisasi kepada Aremania terutama. Ini penting juga dilakukan kepada suporter lain," bilang Sudarmaji.
Tak hanya itu, sosialiasi yang lebih digencarkan juga menyasar pada kegiatan nonton bareng atau nobar.
"Jadi nobar ini tidak dilarang. Hanya bagaimana bisa memperhatikan protokol kesehatan yang baik," pungaks dia.