34.1K
Liga Indonesia
Puas dengan Piala Menpora 2021, Presiden Perintahkan Gelar Liga 1 dan 2
© Kemenpora
Piala Menpora Langkah Awal Gelar Kompetisi
Selain penerapan protokol kesehatan yang ketat, semua pemain dan yang terlibat di Piala Menpora juga telah menjalani vaksinasi. Hal itu sebagai langkah awal untuk persiapan kompetisi.
Lebih lanjut, Menpora menyampaikan belum tahu apakah Presiden menyempatkan diri nonton final Piala Menpora 2021. Yang pasti, orang nomor satu di Indonesia itu mendukung pulihnya kegiatan olahraga di Tanah Air.
"Saya belum dapat konfirmasi apakah beliau hadir di lapangan atau tidak karena kita harus maklum kesibukan beliau sangat banyak. Kalau beliau akan datang akan kita siapkan," pungkas Zainudin.