Liga Indonesia

Jadwal Leg 2 Semifinal Piala Menpora: PSS Sleman vs Persib Bandung

Senin, 19 April 2021 08:35 WIB
Penulis: Ade Gusti | Editor:
© Grafis:Yanto/Indosport.com
Pertandingan PSS Sleman vs Persib Bandung Leg 2 (Piala Menpora 2021). Copyright: © Grafis:Yanto/Indosport.com
Pertandingan PSS Sleman vs Persib Bandung Leg 2 (Piala Menpora 2021).
Jadwal Semifinal Piala Menpora

Di sisi lain, Pelatih Dejan Antonic optimistis peluang timnya ke final masih terbuka. Untuk itu, dirinya meminta seluruh pemain untuk bekerja keras di partai penentuan.

"Peluang kami tetap besar untuk melaju ke final. Kami akan bekerja keras di leg kedua dan menyiapkan strategi lagi," kata Dejan.

Nah, dengan gaya permainan khas seperti itu, mampukan Persib Bandung mempertahankan keunggulan dan menyusul Persija ke final? Atau mampukah PSS bangkit dan membalas kekalahan di leg kedua dengan hasil positif?

Anda bisa menyaksikan gelaran leg kedua semifinal Piala Menpora antara Persib Bandung vs PSS Sleman hari ini.

Senin, 19 April 2021

- Pukul 20.30 WIB      Persib Bandung vs PSS Sleman