Resmi Dipanggil Timnas Indonesia, Marc Klok: Tuhan Itu Maha Baik!
Salah satu komentar datang dari rekan setimnya, Marco Motta, yang menulis dirinya ikut bangga dengan kabar gembara ini.
“Patut bangga, semoga mencapai yang terbaik!” tulis Marco Motta.
@anshori1928: “Semoga sukses di timnas klok, harapan semua masyarakat tentunya.”
@zayyanberyl: “Been waiting.”
@ryanachmadsyahroni: “Target selanjutnya bawa Persija dan timnas berprestasi di tingkat Asia Klok.”
@dinahhptrii_: “Tunjukann yang terbaik untuk timnas klok!.”
@khatab_sya: “Mantap Klok, tetaplah menyerah jangan semangat.”
Dipanggilnya Klok ke Timnas Garuda ini sendiri menyusul keberhasilannya mengantarkan timnya Persija Jakarta menjuarai turnamen pramusim Piala Menpora 2021 dengan mengalahkan Persib Bandung.
Marc Klok jadi satu dari tiga pemain blasteran yang dipanggil ke Timnas Indonesia. Selain dirinya, ada dua nama lain yakni Elkan Baggott dan Altalariq Erfa Aqsal Ballah.