11.4K
Liga Italia
Juventus Buat Hubungan Andrea Pirlo dan Igor Tudor Menjadi Rumit
© Jonathan Moscrop/Getty Image

Keputusan yang diambil oleh manajemen Juventus dikabarkan memaksa hubungan mesra yang terjalin antara Andrea Pirlo dan Igor Tudor menjadi hancur.
Tudor Lebih Senior dari Pirlo
Meskipun berstatus sebagai asisten Andrea Pirlo, Igor Tudor bukanlah sosok yang tanpa pengalaman. Ia pernah menukangi lima tim sejak terjun menjadi pelatih pada tahun 2013 silam.
Hajduk Split, PAOK, Karabukspor, Galatasaray, dan Udinese adalah lima tim yang pernah merasakan racikan taktik ala Tudor.