35.4K
Bursa Transfer
Raheem Sterling Ditumbalkan Man City, Real Madrid Siap Tampung
© Marc Atkins/Getty Images
Raheem Sterling Jadi Investasi Jangka Oanjang Real Madrid
Para pemain seperti Eden Hazard, Vinicius Junior, Rodrygo dan Marco Asensio justru kurang menunjukkan performa apiknya, sehingga Madrid harus menambah amunisi di lini serang.
Rahem Sterling diketahui telah membukukan 113 gol dalam 288 pertandingannya untuk Manchester City sejak bergabung pada 2015 lalu.
Di usianya yang baru menginjak 26 tahun, Sterling jelas bisa menjadi investasi jangka panjang Real Madrid.