11K
Liga Indonesia
Rombak Tim Habis-habisan, Persita Kembali Lepas 1 Pemain Lokal
© Media Persita
Masih Akan Ada Lagi
Yogi Triana merupakan salah satu pemain yang turut mengantarkan Persita promosi ke Liga 1 2020. Kiper 26 tahun itu telah membela tim 'Ungu Barat' sejak 2017 lalu.
Tak berhenti di Yogi Triana, Persita dirumorkan masih akan melepas beberapa pemain dalam waktu dekat. Satu nama yang jadi sorotan adalah kapten musim 2019, Egi Melgiansyah.
Sementara itu, sebelas pemain lain yang telah dilepas Persita adalah Redi Rusmawan, Rio Ramandika, Henry Rivaldi, Hamka Hamzah, Samsul Arif, Yevhen Budnik, Zikri Akbar, Ari Wibowo, Ricky Kayame, Elisa Basna dan Miftah Anwar Sani.