Liga Italia

Rekap Hasil Serie A Italia: AC Milan Permalukan Juventus, Roma Pesta Gol

Senin, 10 Mei 2021 05:31 WIB
Editor: Coro Mountana
 Copyright:
Hasil Lengkap Serie A Italia

Pesta gol AS Roma diikuti juga oleh Atalanta. Bertandang ke markas Parma yang sudah dipastiken terdegradasi, tak membuat Atalanta meremehkan Parma.

Namun karena perbedaan kualitas, Atalanta pun berhasil menang telak 5-2 atas Parma. Sedangkan lainnya ada Cagliari yang meriah kemenangan, tapi tidak dengan Torino.

Genoa 1-2 Sassuolo

Hellas Verona 1-1 Torino

Parma 2-5 Atalanta

Benevento 1-3 Cagliari

AS Roma 5-0 Crotone

Juventus 0-3 AC Milan