2.9K
Liga Inggris
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Punya Kans ke Liga Champions
© Catherine Ivill/Getty Images
Klasemen Liga Inggris
Ada juga duel para tim papan tengah yakni antara Crystal Palace kontra Aston Villa. Berlangsung di Selhurst Park Stadium, tuan rumah Crystal Palace berhasil raih poin penuh usai menumbangkan Aston Villa dengan skor tipis 3-2.
Kemenangan tersebut membuat Crystal Palace sukses menghentikan rekor negatif di Liga Inggris, usai di pekan sebelumnya telan kekalahan telak 3-1 dari Southampton.
Selengkapnya, berikut ini klasemen sementara Liga Inggris:
© Whoscored.com
Klasemen Liga Inggris, Senin (17/05/21)