Liga Indonesia

Sudah Perkenalan, Aji Santoso Tak Sabar Lihat Wilkson Gabung Latihan Persebaya

Rabu, 9 Juni 2021 14:15 WIB
Kontributor: Fitra Herdian Ariestianto | Editor: Indra Citra Sena
© shutterstock.com/wikipidea.com
Logo klub Liga 1, Persebaya Surabaya. Copyright: © shutterstock.com/wikipidea.com
Logo klub Liga 1, Persebaya Surabaya.
Liga Malta

Sekadar mengingatkan, Wilkson banyak menghabiskan karier di kompetisi Brasil dan Eropa sebelum berlabuh ke Persebaya Surabaya. Dua musim terakhir ia habiskan di liga teratas Malta.

Jose Wilkson merupakan pemain asing kedua Persebaya untuk Liga 1 2021, menyusul Taisei Marukawa asal Jepang yang sudah lebih dulu bergabung.

Uniknya, Persebaya menjadi ajang reuni kedua pemain. Baik Jose Wilkson maupun Taisei Marukawa pernah membela satu tim yang sama, yaitu Sanglea Athletic di Liga Malta.