Prediksi Copa America Chile vs Bolivia: Bersaing Ketat
Susunan Pemain
Chile (4-3-3): Claudio Bravo, Mauricio Isla, Gary Medel, Guillermo Maripan, Eugenio Mena, Arturo Vidal, Erick Pulgar, Charles Aranguiz, Carlos Palacios, Eduardo Vargas, Jean Meneses
Pelatih: Martin Lasarte
Bolivia (3-5-2): Ruben Cordano Justiniano, Jairo Quinteros, Adrian Jusino, Jose Sagredo, D. Bejarano, E. M. Saavedra, L. Justiniano, B. Cespedes, E. Flores, Gilbert Alvarez, Marcelo Moreno
Pelatih: Cesar Farias
Players to Watch
Eduardo Vargas (Chile)
Hadirnya Eduardo Vargas bisa membawa bencana tiap lawan tim berciri khas warna merah ini. Alasannya? Sederhana, ia sempat jadi tokoh sukses kala tahan imbang Argentina. Adapun statistiknya bersama Atletico Miniero ialah tujuh gol dan tiga assists dalam 29 laga.
Erwin Saavedra (Bolivia)
Berposisi sebagai gelandang, Erwin Saavedra juga bisa lakoni peran bek sekaligus menobatkannya jadi pemain serba bisa. Peran sertanya di laga terakhir Bolivia kalah lawan Paraguay 1-3 tidak boleh dipandang sebelah mata.
5 Pertandingan Terakhir Chile
15/06/21 - Argentina 1-1 Chile
09/06/21 - Chile 1-1 Bolivia
04/06/21 - Argentina 1-1 Chile
27/03/21 - Chile 2-1 Bolivia
18/11/20 - Venezuela 2-1 Chile
5 Pertandingan Terakhir Bolivia
15/06/21 - Paraguay 3-1 Bolivia
09/06/21 - Chile 1-1 Bolivia
04/06/21 - Bolivia 3-1 Venezuela
30/03/21 - Ekuador 2-1 Bolivia
27/03/21 - Chile 2-1 Bolivia
Head to head
09/06/21 - Chile 1-1 Bolivia
27/03/21 - Chile 2-1 Bolivia
06/09/17 - Bolivia 1-0 Chile
07/09/16 - Chile 3-0 Bolivia
11/06/16 - Chile 2-1 Bolivia
Prediksi INDOSPORT
Chile: 40 persen
Seri: 25 persen
Bolivia: 35 persen