2.5K
Liga Indonesia
Lunasi Tunggakan Gaji 2 Pemain, Langkah Nyata PSPS Riau Diapresiasi APPI
Masih Berlaku
Sebab, PSPS masih terhukum larangan untuk mendaftarkan pemain dalam tiga periode transfer praktis masih berlaku meski sudah melunasi dua pemain. Tentu langkah ini akan mengganjal mereka apabila ingin tampil di Liga 2 2021.
"Atas belum dipenuhinya putusan tersebut, sanksi larangan pendaftaran pemain di tiga periode pendaftaran terhadap PSPS Riau masih berlaku," pungkas pernyataan tersebut.