6K
Liga Italia
Warna-warni, Begini Bocoran Penampakan Jersey Ketiga Inter Milan
Dapat Berbagai Komentar dari Netizen
@imnazeeb98: "Aku tidak melihat ada yang salah di sini, itu hanya desain biasa"
@onemattonecav: "Ini jelas dirancang oleh putra CEO Nike yang berusia 3 tahun"
@atmeatm: "Jersey Inter tahun ini tidak main-main. Mereka semua unik dan mengagumkan"
@Far2east: "Power rangers on jersey ffs"
Masih belum diketahui pastinya kapan jersey ketiga Inter yang baru ini akan dirilis. Namun, FootyHeadlines.com mengklaim bocorannya memiliki tingkat akurasi 90% kemiripan dengan yang asli.