Bursa Transfer

Transfer Kejutan! AC Milan dan Raksasa Liga Inggris Berebut Bintang Suriname

Minggu, 19 September 2021 19:04 WIB
Penulis: Bayu Wira Handyan | Editor:
 Copyright:
Andalan Timnas Belanda Kelompok Umur

Dibesarkan oleh ayah tirinya yang merupakan eks timnas Maroko, Nourdin Boukhari, Lang memiliki darah Suriname dari ayah kandungnya.

Lang berpotensi membela Suriname di level senior mengingat dirinya belum melakoni debut bersama timnas Belanda senior.

Hingga tulisan ini selesai dibuat, Lang diketahui telah tampil untuk timnas Belanda U-16, U-18, U-19, U-20, dan terakhir yakni U-21.