Bola Internasional

Jadwal Semifinal UEFA Nations League Hari Ini: Langkah Awal Gli Azzurri Raih Gelar Eropa Kedua

Rabu, 6 Oktober 2021 07:37 WIB
Penulis: Nadia Riska Nurlutfianti | Editor:
 Copyright:
Head to head Italia vs Spanyol

Baik Italia dan Spanyol sama-sama kuat berdasarkan head to head dalam 38 pertandingan yang telah mereka lakoni. Kedua tim sama-sama meraih 11 kemenangan dan 16 hasil imbang.

Namun Italia lebih unggul dalam jumlah gol yakni 44 gol sedangkan Spanyol mengantongi 41 gol selama menjalani 38 pertemuan.

Berikut jadwal pertandingan babak semifinal UEFA Nations League pada Kamis, (07/10/21):

  • 01:45 WIB – Italia vs Spanyol