3.1K
Liga Indonesia
Trio Anyar Sriwijaya FC Digeber di Simulasi Laga Jelang 8 Besar Liga 2
© Media Sriwijaya FC
Lebih Garang
Sunawan juga pemain ngotot dan petarung. Sebagai seorang striker, dia akan menjadi kekuatan baru di lini depan Laskar Wong Kito di babak 8 besar Liga 2 2021.
"Masuknya ketiga pemain ini membuat Sriwijaya FC akan lebih garang lagi di lini depan. Semoga saja kami bisa memberikan yang terbaik di babak 8 besar nanti,” tandas Nilmaizar.