Bola Internasional

Piala AFF 2020: Waspada! Bomber Singapura Tahu Kelemahan Timnas Indonesia

Sabtu, 25 Desember 2021 14:02 WIB
Penulis: Bayu Wira Handyan | Editor:
 Copyright:
Laga Sengit Demi Partai Puncak

Bertanding di National Stadium, sang tuan rumah Singapura diprediksi bakal tampil habis-habisan saat hadapi Timnas Indonesia untuk amankan langkah ke partai puncak Piala AFF 2020.

Bermodal hasil imbang 1-1 di leg pertama serta tidak adanya aturan gol tandang, membuat Singapura maupun Indonesia harus raih kemenangan bahkan hingga sampai babak adu penalti.

Laga sengit leg kedua semifinal Piala AFF 2020 antara timnas Indonesia vs Singapura itu akan dilangsungkan hari ini, Sabtu (25/12/21) pukul 19.30 WIB.