5.8K
Bola Internasional
Bantu Shin Tae-yong, Mantan Asisten Luis Milla Gabung Timnas Indonesia U-23
© PSSI

Timnas Indonesia U-23 mendapat vaksi ketiga (Booster) sebelum berangkat ke Kamboja. FOTO: PSSI
Gabung Grup B Piala AFF U-23
Skuad Garuda Muda tergabung di Grup B bersama Laos, Myanmar, dan Malaysia. Dalam kejuaraan ini, tim Merah Putih hadir sebagai juara bertahan.
Timnas Indonesia U-23 akan menghadapi Laos di laga perdana pada 15 Februari. Kemudian bertemu Myanmar tiga hari setelahnya dan Malaysia dalam laga pamungkas Grup B Piala AFF U-23 pada 21 Februari 2022.