Prediksi Liga 1: Persebaya vs Persija, Sudah Saatnya Putus Rekor Buruk
Taisei Marukawa (Persebaya Surabaya)
Taisei Marukawa menjelma menjadi sosok idola baru Persebaya Surabaya. Penampilan impresifnya memberikan warna baru untuk lini depan.
Bahkan belakangan Marukawa menjelma menjadi sosok predator di lini depan. Pemain asal Jepang ini sedang dalam kondisi prima dan selalu mencetak gol.
Marko Simic (Persija Jakarta)
Marko Simic seakan sudah kembali menemukan ketajamannya. Dia sempat mendapat sorotan tajam karena sudah terlalu lama tidak mencetak gol.
Namun di laga terakhir ketika Persija menghadapi Arema FC, bomber asal Kroasia ini kembali menemukan ketajaman dan berhasil mencetak gol.
Head to Head
26/10/21 Persija Jakarta 0-1 Persebaya Surabaya
17/12/19 Persija Jakarta 1-2 Persebaya Surabaya
24/8/19 Persebaya Surabaya 1-1 Persija Jakarta
4/11/18 Persebaya Surabaya 3-0 Persija Jakarta
26/6/18 Persija Jakarta 1-1 Persebaya Surabaya
5 Laga Terakhir Persebaya
18/1/22 Bhayangkara FC 2-1 Persebaya Surabaya
29/1/22 Persebaya Surabaya 1-0 PSS Sleman
2/2/22 PSIS Semarang 0-0 Persebaya Surabaya
6/2/22 Persebaya Surabaya 0-2 Persipura Jayapura
10/2/22 Persela Lamongan 2-2 Persebaya Surabaya
5 Laga Terakhir Persija
11/1/22 Persija Jakarta 1-2 Persipura Jayapura
15/1/22 Persela Lamongan 1-1 Persija Jakarta
26/1/22 Persita Tangerang 1-2 Persija Jakarta
30/1/22 Persija Jakarta 0-1 Persiraja Banda Aceh
5/2/22 Arema FC 1-1 Persija Jakarta
Prediksi INDOSPORT
Persebaya menang: 30%
Imbang: 40%
Persija menang: 30%