3.6K
Bola Internasional
Efek Pratama Arhan, Akun Fanbase Tokyo Verdy Indonesia Langsung Menjamur di Instagram
© Instagram@tokyo_verdy
Followers Tokyo Verdy Melonjak Drastis
Efek kedatangan Pratama Arhan ke J-League 2 membuat akun Instagram Tokyo Verdy juga kebanjiran followers. Dari data Hypeauditor, akun Tokyo Verdy sebelum resmi mendatangkan Pratama Arhan hanya memiliki 28 ribu followers.
Namun setelah resmi mengumumkan perekrutan eks pemain PSIS Semarang itu, followersnya kini berjumlah 179ribu hingga Rabu (16/02/22) pukul 20.30 WIB.