3.4K
Bursa Transfer
5 Tim Inggris Berebut Tanda Tangan Paulo Dybala dari Juventus, Siapa Saja?
© Juventus FC/Juventus FC via Getty Images
Ada 5 Tim yang Ingin Boyong Dybala
Dilansir dari 90min, lima tim yang berebut tanda tangan Dybala adalah Arsenal, Manchester City, Manchester United, Chelsea, dan Tottenham Hotspur.
Kelima tim ini siap beradu sikut memperebutkan jasa Dybala dan menawarkan bayaran yang lebih ketimbang yang disodorkan dan yang apa ia dapatkan di Juventus.
Dengan maraknya tim Inggris yang meminatinya di bursa transfer, Juventus pun harus bergerak cepat untuk mengamankan tanda tangan Paulo Dybala agar bintangnya itu tak hengkang di akhir musim secara gratis.