22.4K
Liga Indonesia
RANS Cilegon FC Sudah Deal dengan Pemain Top Dunia, Besok Segera Diumumkan
© Rans Cilegon FC
Berupaya Menambah Skuat
Sementara itu, Rans Cilegon FC memang berupaya untuk menambah amunisi dalam skuad. Hal itu dilakukan karena mereka sudah memastikan tiket promosi Liga 1.
Langkah Rans dikancah sepak bola Indonesia memang sangat luar biasa. Semenjak diambil alih oleh Raffi Ahmad, Rans Cilegon berubah menjadi tim bertabur bintang.
Nama beken sepak bola Indonesia seperti Hamka Hamzah, Syamsir Alam, Rifal Lastori berhasil membawa Rans meraih predikat runner up Liga 2 musim 2021.