4.8K
Liga Inggris
Jurgen Klopp Sebut Cuma Liverpool yang Bisa Saingi Man City di Liga Inggris, Sindir Man United?
© Martin Rickett/PA Images via Getty Images

Jurgen Klopp Sebut Cuma Liverpool yang Bisa Saingi Man City di Liga Inggris, Sindir Man United?
Klopp Puji Guardiola
"Premier League adalah kompetisi terbaik dunia dan tantangan untuk memenanginya adalah sesuatu yang saya nikmati. Tanpa Liverpool, Manchester City akan menjadi juara sejak Februari," tutur Klopp pada Sky Sports.
"Karena kami, Liga Inggris menjadi lebih ketat. Lihat saja tabel klasemen dalam dua atau tiga musim terakhir. Sebaliknya juga berlaku karena tanpa City maka kami yang akan mendominasi,"
"Saya bisa bilang jika City adalah tim yang paling sulit dikalahkan dengan Guardiola sebagai manajernya. Saya sudah pernah melawannya saat ia masih di Bayern (Munchen) namun itu pun juga sudah sulit," tambahnya lagi.