Bola Internasional

Alasan Pemain Persib dan Persija 'Batal' Ikut TC Timnas U-19 di Korea Selatan

Sabtu, 12 Maret 2022 19:55 WIB
Penulis: Petrus Manus Da' Yerimon | Editor: Indra Citra Sena
© Zainal Hasan/Indosport.com
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan mengecek persiapan Timnas U19 jelanh berangkat tc ke korea selatan. Foto: Zainal Hasan/Indosport.com Copyright: © Zainal Hasan/Indosport.com
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan mengecek persiapan Timnas U19 jelanh berangkat tc ke korea selatan. Foto: Zainal Hasan/Indosport.com
Rangkaian Uji Coba di Korea Selatan

Selama latihan di Negeri Ginseng, timnas Indonesia U-19 juga dijadwalkan menjalani beberapa laga uji coba lawan tim universitas, klub profesional hingga Korea Selatan U-20. 

Rangkaian uji coba tersebut akan berlangsung di dua kota, perinciannya sekali di Kota Yeongdeok dan delapan kali di Kota Daegu.

Pemusatan latihan timnas Indonesia U-19 di Korea Selatan sebagai persiapan menuju Piala Dunia U-20 2023, di mana Indonesia menjadi tuan rumah. Nantinya, dari Korea Selatan, Ronaldo Kwateh dkk. melanjutkan latihan ke Eropa.