Tak Butuh Pogba, Ten Hag Siap Bangkitkan Man United dengan Si Anak Hilang Kesayangan

Manchester United musim depan tidak hanya akan punya manajer baru saja namun sejumlah figur di balik layar juga mengalami pergantian personel.
Salah satunya adalah posisi kepala pemandu bakat yang sebelum ini dipegang oleh Jim Lawlor. Pada Rabu (20/04/22) ia dikabarkan sudah menanggalkan jabatannya.
Lawlor bukan sosok sembarangan mengingat ia sudah mengambdi belasan tahun untuk Manchester United tepatnya sejak 2005 silam.
Hanya saja pria yang kini berusia 58 tahun tersebut tidak langsung menjadi ketua dari bagian pencarian bakat.
Pada awal kedatangannya ke Old Trafford hingga Juni 2014, Lawlor bertugas sebagai ketua bidang analis untuk membantu tugas seorang manajer melakukan analisa pertandingan maupun performa pemain.
Baca selengkapnya: Dianggap Tak Becus Cari dan Rekrut Pemain, Manchester United Depak Sosok Kepercayaan Sir Alex