5.3K
Liga Indonesia
Resmi Gabung, Eks Bintang Asing Bhayangkara FC Ungkap Target Pribadi Bersama Madura United
© Fitra Herdian/INDOSPORT.COM

Lee Yu Jun saat berlatih dengan pemain Bhayangkara FC.
Pengganti Sepadan Asep Berlian
Di sisi lain, bergabungnya Lee Yu-jun memberi manfaat besar bagi lini tengah Madura United.
Tugas sebagai gelandang bertahan sebelumnya diemban oleh Asep Berlian, yang kemudian dilepas klub ke Dewa United.
Sehingga, Lee Yu-jun bisa dibilang pengganti sepadan bagi sektor yang cukup vital itu.
Yu-jun merupakan pemain asing Asia sarat pengalaman sejak membela Bhayangkara FC pada 2016 lalu.
Berdasarkan Transfermarkt, dia mencatat 110 penampilan dengan 5 gol dan 5 assist selama era Liga 1 sejak 2017.