Liga Indonesia

Disiarkan Langsung TV Nasional, Kick-off Arema FC vs Rans FC Lebih Malam

Selasa, 31 Mei 2022 12:55 WIB
Kontributor: Ian Setiawan | Editor: Indra Citra Sena
© Ian Setiawan/Indosport.com
Aremania nyalakan flare. Foto: Ian Setiawan/Indosport.com Copyright: © Ian Setiawan/Indosport.com
Aremania nyalakan flare. Foto: Ian Setiawan/Indosport.com
Arema FC Termotivasi

Di sisi lain, Arema FC mendapat suntikan motivasi menjelang laga uji coba pramusim ke Semarang pada akhir pekan nanti. Mereka dijadwalkan bertandang ke markas PSIS pada Sabtu (7/6/22).

Sedangkan tambahan motivasi yang dimaksud adalah kemenangan tipis 2-1 yang dipetik Arema FC atas Deltras Sidoarjo di Stadion Kanjuruhan.

"Seperti yang saya bilang, kami tidak mencari hasil akhir dalam uji coba, tapi fokus kami lebih kepada meningkatkan kerja sama tim agar lebih baik" imbuh pelatih Arema FC, Eduardo Almeida, Senin (30/5/22).