5K
Liga Italia
Ultimatum Keras AS Roma! Cegah Mkhitaryan ke Inter Milan dengan Kontrak Baru
© REUTERS/Piroschka Van De Wouw
Mkhitaryan Sudah Ucapkan Perpisahan untuk AS Roma
Ucapan selamat tinggal diberikan sesaat setelah Mkhitaryan membela AS Roma di final UEFA Conference League 2021/22 saat melawan Feyenoord Rotterdam.
Dengan beredarnya kabar ini, tak pelak perjalanan Mkhitaryan bersama tim ibu kota itu pun mendekati masa-masa akhir.
Pemain berkebangsaan Armenia ini harus mengucapkan kata perpisahan dengan AS Roma, klub yang ia bela sejak 2019 silam.
Baca Selengkapnya: AS Roma Kibarkan Bendera Putih, Mkhitaryan Selangkah Lagi Gabung Inter Milan