2.8K
Liga Indonesia
Piala Presiden 2022: Tahan Imbang Persis, Seto Merasa PSS Sleman Perlu Berbenah
© Grafis: Yuhariyanto/INDOSPORT.com
Jadwal Selanjutnya
Setelah melawan Persis Solo, PSS Sleman akan menghadapi Persita Tangerang pada Kamis (16/6/22).
Masih ada empat sesi latihan yang bisa dimanfaatkan untuk evaluasi atas performa melawan Laskar Sambernyawa.
Baca Juga
Sementara Persis Solo baru bertanding lagi pada 21 Juni 2022 mendatang, melawan PSIS Semarang.
Baik PSS dan Persis Solo bisa memantau calon lawan ketika PSIS melawan Persita pada Senin (14/6/22) sore.