2.5K
Bola Internasional
Digebuk Malaysia, Pelatih Vietnam Akui Pemainnya 'Kena Mental' dari Suporter Timnas Indonesia
© Grafis: Yuhariyanto/INDOSPORT/Twitter@AFFPresse
Dugaan 'Sepak Bola Gajah' di Laga Vietnam vs Thailand
Kemenangan telak 5-1 atas Myanmar tidak membuat pasukan Shin Tae-yong lolos ke semifinal Piala AFF 2022.
Sebab, laga Thailand vs Vietnam berkesudahan 1-1. Hasil ini membuat timnas Indonesia U-19 kalah head to head dengan kedua tim tersebut.
Bukan hanya itu, fans Garuda Nusantara kian dibuat ‘ngamuk’ lantaran dalam laga Vietnam vs Thailand, ada dugaan praktik kotor berupa ‘sepak bola gajah’ dan 'main sabun' alias match fixing.
Malaysia memastikan diri lolos ke final Piala AFF U-19 2022. Malaysia akan bertemu lagi dengan Laos pada Jumat (15/07/22) malam WIB. Sementara Vietnam memperebutkan tempat ketiga melawan Thailand.
Baca Selengkapnya: Dugaan 'Sepak Bola Gajah' di Laga Vietnam vs Thailand