Liga Indonesia

Liga 1: Djanur Pastikan 2 Pemain Asing Persikabo Tak Bisa Main Lawan Dewa United

Minggu, 31 Juli 2022 11:11 WIB
Penulis: Petrus Manus Da' Yerimon | Editor: Zulfikar Pamungkas Indrawijaya
© Persiraja Banda Aceh
Bruno Dybal, eks penyerang Persiraja Banda Aceh yang gabung Persikabo 1973. Copyright: © Persiraja Banda Aceh
Bruno Dybal, eks penyerang Persiraja Banda Aceh yang gabung Persikabo 1973.
Bruno Dybal Resmi ke Persikabo 1973

Bruno Dybal mengaku tidak sulit menerima tawaran dari klub Liga 1, Persikabo 1973, pada bursa transfer musim ini.

Bagi pemain asing itu alasan sudah mencintai Indonesia membuat dirinya langsung ketika Persikabo 1973 meminangnya, Jumat (29/07/22).

Baca selengkapnya: Resmi Bergabung Persikabo 1973 di Liga 1, Bruno Dybal: Saya Cinta Indonesia!