Masih Pantau Liga 1, Pelatih Eropa Diminta Gusur Robert Rene Alberts di Persib
Menariknya, sebagian suporter Persib juga terlihat memberondong akun Instagra Paul Munster. Mereka juga memancing akun bos Persib, Teddy Tjahjono agar mempertimbangkan mengganti Rene Alberts dengan Paul Munsters.
@mcxavierrz: “nih bos pelatih bagus pengganti robert @teddy.tjahjono.”
@hanszxy_: “Gantiin Robert Rene Albert yu coach.”
@rehan_alvarez: “Come to persib coach #obetout.”
@lestarinurwalidah: “Tahun depan ke PERSIB coach.”
@rendiilhamramadhan: “Persib need you !.”
@_ddfrdiansyh26: “@teddy.tjahjono pak bos boleh lah ini coach nya.”
@cemilantersayang: “Sore Pak Teddy @teddy.tjahjono . Coach Paul Munster @coach.munster sedang available. Sudah UEFA Pro & Permainan modern. Semoga menjadi bahan pertimbangan manajemen untuk direkrut menjadi Pelatih Persib. Haturnuhun.”
@njang29_: “@teddy.tjahjono jangan percaya proses Robert terus pak, liat yg ini sepertinya lebih bagus, inget Robert dari 2019 loh masih proses terus dari dulu.”
@mcxavierrz: “nih bos pelatih bagus pengganti robert @teddy.tjahjono.”
Kekalahan dari Madura United sendiri memang membuat Persib Bandung belum meraih kemenangan usai imbang saat bertandang ke kandang Bhayangkara FC pekan lalu.
Kekalahan yang dialami Marc Klok dkk membuat pendukung Persib Bandung kecewa. Mereka kecewa lantaran skuad Persib besutan Robert Rene Alberts tampil buruk di awal musim.
Hasil dari dua laga perdana Persib di Liga 1 tersebut dikhawatirkan para pendukungnya menjadi sinyal Persib tidak segacor musim lalu walau hanya finis runner-up di belakang Bali United.