2.4K
Liga Indonesia
Belum Punya Klub, PSSI Minta Egy-Witan dan Bagus Kahfi Terus Berkarier di Eropa
© Biro Press Presiden
Harapan Iwan Bule
Tetapi, kembali lagi satu harapan Iwan Bule terhadap Egy, Witan, dan Bagus adalah terus menimba ilmu sepak bola di kompetisi Eropa.
"Kami belum tahu mereka akan pindah ke mana, saya belum tahu, belum komunikasi. Nanti akan saya tanyakan perkembangannya," ucap Iriawan.
"Saya harap tetap main di luar negeri, ya. Itu bisa menambah wawasan dan bisa memberi kontribusi ke timnas dan juga memberikan ilmu kepada kawan-kawannya di Indonesia," tandasnya.