3.5K
Bola Internasional
Juara Piala AFF U-16, Media Vietnam 'Dukung' Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia
© Nofik Lukman Hakim/INDOSPORT
Timnas Indonesia U-16 Tinggalkan Citra Buruk di Piala AFF U-16 2022
Usai dikalahkan di partai final Piala AFF U-16 2022, Media Vietnam sebut Timnas Indonesia meninggalkan citra buruk di turnamen tahun ini.
Seperti yang diketahui, Timnas Indonesia U-16 baru saja memberikan persembahan kemenangan di turnamen Piala AFF U-16 2022 menjelang perayaan HUT RI yang ke-77.
Namun, keributan terjadi di pengujung waktu pertandingan babak kedua. Sebanyak 30 ribu lebih penonton di Stadion Maguwoharjo lantas menyoraki dan melempar botol-botol minuman.
Rupanya, peristiwa tersebut membuat Media Vietnam tersulut api, dan menilai bahwa sikap yang dilakukan oleh pendukung Timnas Indonesia telah menodai Piala AFF U-16 2022.
Baca selengkapnya: Media Vietnam: Timnas Indonesia U-16 Tinggalkan Citra Buruk di Piala AFF U-16 2022