Liga Spanyol

Blak-blakan Naksir Kemampuan Bernardo Silva, Xavi: Sekarang Terserah City!

Jumat, 26 Agustus 2022 14:50 WIB
Penulis: Triyoga Sandi Pamungkas | Editor: Prio Hari Kristanto
© REUTERS-Tony Obrien
West Ham United vs Manchester City, Erling Braut Haaland merayakan gol keduanya bersama Phil Foden dan Joao Cancelo REUTERS-Tony Copyright: © REUTERS-Tony Obrien
West Ham United vs Manchester City, Erling Braut Haaland merayakan gol keduanya bersama Phil Foden dan Joao Cancelo REUTERS-Tony
City Bertemu Chelsea di Carabao Cup

Diketahui bahwa pertandingan ronde kedua Carabao Cup 2022 telah selesai dan resmi berakhir pada dini hari tadi, Kamis (25/08/22).

Sementara itu, 32 tim sudah memastikan diri untuk terus melanjutkan eksistensinya di pelaksanaan turnamen tersebut. 

Tepat setelah Newcastle berhasil mengalahkan Tranmere dengan skor 1-2, Carabao Cup langsung melakukan drawing untuk ronde ketiga. 

Sejalan dengan itu, Chelsea langsung mendapatkan tugas berat, lantaran mereka akan langsung berhadapan dengan Manchester City.

Pertandingan dengan tajuk ‘Big Match’ bakal tersaji lebih cepat, mengingat Carabao Cub masih dalam fase ronde ketiga.

Baca selengkapnya: Hasil Drawing Piala Liga Inggris 2022: Chelsea Disambut Laga Berat Kontra Manchester City