Bola Internasional

Link Live Streaming Zlate Moravce vs AS Trencin: Derby Indonesia Egy vs Witan di Liga Slovakia

Sabtu, 3 September 2022 22:00 WIB
Penulis: Henrikus Ezra Rahardi | Editor: Prio Hari Kristanto
© instagram.com/astrencin
Witan Sulaeman Gabung Klub Eropa, AS Trencin Copyright: © instagram.com/astrencin
Witan Sulaeman Gabung Klub Eropa, AS Trencin
Link Live Streaming FC Vion Zlate Moravce vs AS Trencin

FC Zlate Moravce bahkan belum meraih satu pun kemenangan dari delapan laga dan hanya duduk di peringkat ke-11 klasemen sementara Liga Slovakia.

AS Trencin agaknya lebih baik, mengingat mereka mampu tiga kali menang, meskipun lima hasil pertandingan lainnya berakhir dengan hasil imbang dan kekalahan.

Hal ini tentu akan membuat FC Vion Zlate Moravce yang dibela oleh Egy Maulana Vikri dan AS Trencin dan Witan Sulaeman akan berjibaku untuk meraih kemenangan.

Link Live Streaming Liga Slovakia: FC Vion Zlate Moravce vs AS Trencin

Sobat INDOSPORT dapat menyaksikan duel Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaeman dalam laga Liga Slovakia, FC Vion Zlate Moravce vs AS Trencin dengan meng-klik link di bawah ini

Voyo.Sk (klik di sini)

Peringatan!

*) INDOSPORT tidak bertanggung jawab atas terjadi perubahan jadwal dan kualitas siaran.