Liga Europa

Prediksi Liga Europa, Manchester United vs Real Sociedad: Menanti Jimat Cristiano Ronaldo

Rabu, 7 September 2022 16:05 WIB
Penulis: Ade Gusti | Editor: Isman Fadil
© REUTERS-Craig Brough
Casemiro, pemain Manchester United. Foto: REUTERS-Craig Brough Copyright: © REUTERS-Craig Brough
Casemiro, pemain Manchester United. Foto: REUTERS-Craig Brough
Prediksi Man United vs Real Sociedad

Susunan Pemain Manchester United vs Real Sociedad

Manchester United: Dubravka; Dalot, Varane, Maguire, Shaw; Casemiro, Fred; Antony, Fernandes, Elanga; Ronaldo

Real Sociedad: Remiro; Gorosabel, Zubeldia, Elustondo, Munoz; Mendez, Zubimendi, Merino; Silva; Sadiq, Sorloth

Player to Watch:

Cristiano Ronaldo (Man United): CR7 jelas akan menjadi sorotan utama di laga Man United vs Real Sociedad. Pasalnya, ini akan jadi ajang debutnya di kancah Liga Europa.

Betapa tidak, Ronaldo sudah kadung lekat dengan label Mr. Liga Champions. Bahkan, penyerang asal Portugal sudah mengoleksi lima trofi Liga Champions dan punya deretan rekor di kompetisi terakbar tersebut.

Alekxander Sorloth (Real Sociedad): Alexander Sorloth bukanlah sosok baru bagi Real Sociedad. IIni menjadi musim keduanya Sorloth dipinjamkan ke Sociedad dari RB Leipzig.

Menghadapi Man United, pemain berusia 26 tahun itu diharapkan bisa mempertajam lini depan Los Txuri-Urdin. Musim lalu, Sorloth sukses mengemas 8 gol dalam 33 pertandingan.

5 Pertandingan Terakhir Manchester United

04/09/22 Manchester United 3-1 Arsenal

02/09/22 Leicester City 0-1 Manchester United

27/08/22 Southampton 0-1 Manchester United

23/08/22 Manchester United 2-1 Liverpool

13/08/22 Brentford 4-0 Manchester United

5 Pertandingan Terakhir Real Sociedad

03/09/22 Real Sociedad 1-1 Atletico Madrid

27/08/22 Elche 0-1 Real Sociedad

22/08/22 Real Sociedad 1-4 Barcelona

14/08/22 Cadiz 0-1 Real Spciedad

06/08/22 Athletic Club 1-0 Real Sociedad