2.8K
Liga Indonesia
Bidik Prestasi, Vietnam Ngotot Kejar Tiket Putaran Final Piala Asia U-20
© Petrus Manus Da'Yerimon/INDOSPORT
Skuat Padu
Pertimbangan utama Vietnam untuk optimis melaju ke Uzbekistan tak lain adalah komposisi pemain yang semuanya telah berkumpul satu unit sejak Piala AFF U-19 lalu.
Nguyen Thai Son dkk sudah menampilkan soliditas tim selama turnamen. Vietnam mencapai finis sebagai peringkat ketiga Piala AFF U-19 2022 mengalahkan Thailand.
"Kami memang menambah sejumlah pemain untuk turnamen ini. Tapi, mereka sudah jadi bagian dari tim kami sejak awal," beber Dinh The Nam.
Baca Juga
"Jadi, kami tidak masalah dengan chemistry antarpemain di tim ini. Karena mereka sudah ada di list pemain kami sebelum kesini," tambah dia.