Bola Internasional

Jadwal Leg Kedua FIFA Matchday Timnas Indonesia vs Curacao: Misi Pertahankan Tren Positif

Senin, 26 September 2022 09:35 WIB
Penulis: Antonius Wahyu Indrajati | Editor: Deodatus Kresna Murti Bayu Aji
© Arif Rahman/INDOSPORT
Timnas Indonesia vs Curacao di Stadion GBLA, Sabtu (24/09/22). Copyright: © Arif Rahman/INDOSPORT
Timnas Indonesia vs Curacao di Stadion GBLA, Sabtu (24/09/22).
Jadwal Leg Kedua FIFA Matchday

Pada pertandingan leg kedua FIFA Matchday melawan Curacao nanti, bakal menjadi laga sulit bagi Shin Tae-yong.

Pasalnya, selain para pemain Curacao mulai membiasakan diri dengan iklim dan cuaca di Indonesia, pelatih Remko Bicentini juga memiliki gambaran atas strategi Shin Tae-yong.

Untuk mengetahui pertandingan lanjutan antara Timnas Indonesia vs Curacao, berikut jadwal leg kedua FIFA Matchday besok.

Selasa, 27 September 2022

Pukul 20.00 WIB: Timnas Indonesia vs Curacao (Stadion Pakansari Bogor)