Maguire Terus-Terusan Bertindak Konyol, Legenda Inggris Sarankan Pasang Bek AC Milan
Berikutnya, Rossoneri akan menghadapi Chelsea pada laga tengah pekan atau pada (06/10/22) sebelum menghadapi laga melawan Juventus hanya dua hari kemudian, atau pada (08/10/22).
Belum selesai jadwal berat tersebut, AC Milan harus kembali menghadapi laga berat di matchday 4 Liga Champions melawan Chelsea di Stadion San Siro.
Di tengah-tengah jadwal padat yang akan menghadang, pelatih AC Milan, Stefano Pioli justru harus kehilangan beberapa pemain, seperti Fikayo Tomori, Theo Hernandez, Mike Maignan, dan Sandro Tonali.
Keempat pemain AC Milan ini menjadi korban UEFA Nations League usai harus kembali ke klub dalam keadaan cedera.
Mike Maignan menjadi salah satu yang krusial, karena kiper Prancis ini merupakan andalan AC Milan di posisi bawah mistar.
Sementara, Fikayo Tomori dan Theo Hernandez merupakan pemain inti di posisi bek, yang terus jadi andalan AC Milan dalam beberapa laga belakangan.