Bursa Transfer

Tidak Ada Jaminan Trofi Seperti Man City, Haaland Hasut Bellingham Tolak Man United

Kamis, 29 September 2022 21:01 WIB
Penulis: Izzuddin Faruqi Adi Pratama | Editor: Nugrahenny Putri Untari
© REUTERS/Phil Noble
Pemain Liverpool, Naby Keita (kiri). Foto: REUTERS/Phil Noble. Copyright: © REUTERS/Phil Noble
Pemain Liverpool, Naby Keita (kiri). Foto: REUTERS/Phil Noble.
Liverpool Ajak Dortmund Barter Keita-Bellingham

Liverpool tahu jika mereka bukan satu-satunya klub yang ingin membawa Jude Bellingham ke Liga Inggris (Premier League) pada bursa transfer musim panas 2023 mendatang.

Maka dari itu mereka akan coba membujuk Borussia Dortmund agar melepas sang wonderkid pada mereka dengan menawarkan Naby Keita.

Coba dimasukkannya Keita ke dalam koper berisi uang ke Dortmund memang rasanya wajar dilakukan oleh Liverpool.

Jika Bellingham datang ke Anfield, maka gelandang internasional Guinea tersebut akan semakin tersisih dari persaingan menjadi starter.

Saat ini saja Keita sudah tidak akan menjadi pemain inti andai Thiago Alcantara, Jordan Henderson, dan Fabinho berada dalam kondisi dan performa terbaik.

Baca selengkapnya: Bursa Transfer: Liverpool Kelewat Berani, Dortmund Diajak Barter Bellingham dengan Pemain Flop Ini