Liga Champions

2 Kali Kalahkan AC Milan di Liga Champions, Chelsea Malah Makin Naksir Rafael Leao

Rabu, 12 Oktober 2022 10:52 WIB
Penulis: Henrikus Ezra Rahardi | Editor: Deodatus Kresna Murti Bayu Aji
© Reuters/Daniele Mascolo
Rafael Leao saat laga Liga Champions AC Milan v Dinamo Zagreb Copyright: © Reuters/Daniele Mascolo
Rafael Leao saat laga Liga Champions AC Milan v Dinamo Zagreb
Rafael Leao Diincar PSG untuk Gantikan Kylian Mbappe dan Lionel Messi

Pasalnya, PSG kini akan kehilangan dua pemain penting di posisi penyerang dengan Kylian Mbappe dan Lionel Messi akan hengkang.

Lionel Messi belakangan dirumorkan akan kembali ke Barcelona di bursa transfer musim panas 2023 usai dua tahun bermain di Paris Saint-Germain.

Sementara itu, Kylian Mbappe disebut-sebut akan kembali mendekat ke Real Madrid usai dikabarkan memiliki hubungan yang kurang bagus dengan Paris Saint-Germain.

Baca Selengkapnya: PSG dan Kylian Mbappe Retak, Peluang Chelsea Rebut Rafael Leao dari AC Milan Mulai Menipis