Liga Inggris: Disemprot Aubameyang, Mikel Arteta Lempar Balasan Menohok
Pelatih klub Liga Inggris (Premier League) Arsenal, Mikel Arteta, khawatir jika dirinya akan dipecat meski telah membawa perubahan The Gunners menjadi lebih ‘menggila’.
Seperti yang diketahui, Arsenal saat ini masih menjadi pemuncak klasemen sementara Liga Inggris dengan torehan 24 poin.
Terakhir kali, Arsenal berhasil menumpaskan perlawanan dari Liverpool dengan skor 3-2 saat bermain di Emirates Stadium, London. Kemenangan tersebut berhasil diraih oleh Arsenal berkat gol yang dicetak oleh Gabriel Martinelli (1’) dan Bukayo Saka (45+5’, 76’).
Sedangkan Liverpool sendiri hanya mampu membalas melalui Darwin Nunez (34’) dan Roberto Firmino (53’).
Meski berhasil meraih kemenangan beruntun di laga terakhir, namun pelatih Arsenal, Mikel Arteta, justru memiliki kekhawatiran jika dirinya akan dipecat, entah dalam waktu dekat atau lama.
Baca Selengkapnya: Bawa Arsenal Kembali Menggila, Mikel Arteta Malah Khawatir akan Dipecat. Ada Apa?