7.5K
Piala Dunia 2022
Seks Bebas Dilarang di Piala Dunia 2022 Qatar, Bagaimana Nasib Ronaldo dan Georgina Rodriguez?
© marca.com

Kemesraan Cristiano Ronaldo dan Georgina Rodriguez di bak kolam.
Mengapa di Eropa Banyak yang Melakukan 'Kumpul Kebo'?
Di negara Eropa, istilah kumpul kebo atau tinggal satu rumah tanpa adanya ikatan yang sah memang sudah biasa dilakukan.
Dilansir dari berbagai sumber, banyak orang dari negara barat lebih memilih hidup serumah dengan pasangannya sebelum menikah karena dilatar belakangi oleh perkenalan hingga mereka merasa yakin dan cocok satu sama lain.
Jika sudah mengenal satu sama lain dengan cara tinggal serumah sebelum menikah, maka rumah tangga mereka akan harmonis. Mereka juga ingin menghindari adanya perceraian.
Selain itu, setiap pasangan merasa bahwa mereka harus mapan terlebih dahulu sebelum berumah tangga dan memilki anak. Dan biasanya mereka baru mapan di usia sekitar 30-40 tahun dan usia 50-60 tahun.