2K
Liga Indonesia
Jadwal Liga 1 Hari Ini: Duel 2 Tim Terluka Persis Solo vs Persib Bandung
© Grafis: Yanto/INDOSPORT
Jadwal Liga 1 2022 Hari Ini
Tercatat, dari tiga pertandingan Liga 1 2022-2023 dengan sistem bubble, Persib Bandung lebih unggul karena berhasil mengumpulkan tujuh poin, hasil dari dua kemenangan dan satu kali imbang.
Sedangkan Persis Solo mampu mengumpulkan empat poin, hasil kemenangan 6-1 atas RANS Nusantara FC dan imbang 1-1 dengan Barito Putera, serta satu kali kalah dari Arema FC 2-1.
Namun, dalam tiga pertandingan tersebut, tidak dapat dijadikan patokan untuk laga nanti.
Apalagi jadwal sisa putaran pertama Liga 1 2022-2023 sangat padat dan recovery yang dimiliki tim cukup singkat. Sehingga, laga pekan ke-15 ini sangat menarik untuk disaksikan berikut jadwalnya:
Jadwal Liga 1 2022 Hari ini, Minggu (18/12/22):
- 16:15 WIB – Persis Solo vs Persib Bandung