3.1K
Liga Indonesia
Fix! Jadwal Play-off Kualifikasi Liga Champions Asia: Bali United vs PSM Makassar
© Media Bali United
Jadwal Play-off Liga Champions Asia
Pertandingan antara Bali United vs PSM Makassar akan menggunakan sistem home-away, alias dilakukan dengan 2 leg.
Pertama, duel yang mempertemukan antara Bali United vs PSM Makassar akan berlangsung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar.
Sedangkan, laga leg kedua antara Bali United vs PSM Makassar akan berlangsung di Stadion Bacharuddin Jusuf Habibie, Pare-Pare.
Berikut adalah jadwal lengkap pertandingan play-off kualifikasi Liga Champions Asia 2023 antara Bali United vs PSM Makassar.
Jumat, 09 Juni 2023 (Leg 1)
16.30 WITA Bali United vs PSM Makassar
Rabu, 15 Juni 2023 (Leg 2)
16.30 WITA PSM Makassar vs Bali United